Bocoran Soal Ujian Sekolah UAS PAS Seni Budaya Kelas 9 Semester 2 Part 2, Tahun 2022

4 April 2022, 20:14 WIB
Ilustrasi belajar, Berikut bocoran soal UAS PAS Seni Budaya kelas 9 semester 2 tahun 2022 yang bisa dijadikan referensi dalam belajar sebelum ujian. /Pixabay.com/@BLoafX

RINGTIMES BALI - Berikut ini merupakan pemaparan untuk bocoran soal UAS PAS Seni Budaya kelas 9 semester 2 tahun 2022.

Dalam artikel ini akan dibahas secara lengkap mengenai bocoran soal UAS PAS Seni Budaya kelas 9 semester 2 tahun 2022.

Berikut bocoran soal UAS PAS Seni Budaya kelas 9 semester 2 tahun 2022 ini semoga bisa dijadikan referensi belajar sebelum menghadapi ujian yang sesungguhnya.

Baca Juga: Contoh Soal Ujian SD Kelas 5, Mapel IPS Tentang Perjuangan Melawan Penjajah, Beserta Kunci Jawabannya

Berikut bocoran soal UAS PAS Seni Budaya kelas 9 semester 2 tahun 2022, yang dipandu oleh pengajar dari kanal YouTube Jagat Edukasi dan alumni PKN UMM, Kunti Nur Afifah, S.Pd., sesuai dengan materi Kurikulum 2013.

1. Warna bunyi atau timbre yang dihasilkan oleh suara manusia akan berbeda- beda. Hal ini dipengaruhi oleh beberapa faktor di bawah ini ..

A. Bentuk pita suara, Bentuk rongga tenggorokan, Teknik membunyikan

B. Bentuk pita suara, Bentuk rongga tenggorokan, Warna kulit dari manusia

C. Bentuk pita suara, Bentuk rongga tenggorokan, bentuk kepala kepala, membunyikan/memainkan vokal

D. Bentuk Bentuk rongga tenggorokan, Teknik

Jawaban : A

Warna kulit, bentuk kepala kepala tidak memiliki pengaruh terhadap timbre sedangkan jawaban D kurang lengkap maka jawaban yang paling tepat adalah A.

2. Ada metode seni grafis cetak saring (screen- printing) bahan yang digunakan adalah ..

A. lembaran kain berpori

B. papan kayu

C. kertas

D. lembaran kaca akrilik

Jawaban : A

Umumnya seni grafis cetak saring (screen- printing) menggunakan bahan lembaran kain berpori. Contohnya pembuatan baju.

Baca Juga: Resep Menu Diet Sehat Ala dr Zaidul Akbar untuk Buka Puasa dan Sahur, Bisa Turunkan Berat Badan

3. Pada zaman modern, kegiatan mencetak atau memproduksi gambar atau tulisan secara massal disebut ….

A. cetak

B. offset

C. sablon

D. printing

Jawaban : B

Offset adalah kegiatan mencetak atau memproduksi gambar atau tulisan secara massal.

4. Tokoh seni grafis pada era 1950-an dengan karya teknik cukil kayu dan karya poster perjuangan adalah….

A. Suromo

B. Affandi

C. Raden saleh

D. Basoeki Abdullah

Jawaban : A

Karya teknik cukil kayu dan karya poster perjuangan merupakan karya dari Suromo di era 1950-an.

5. Salah satu jenis seni grafis berdasarkan pembuatannya adalah jenis teknik cetak tinggi. Prinsip yang digunakan pada teknik cetak tinggi adalah…

A. Cetak menggunakan klise dalam, sehingga bagian dalam menyerap tinta dan akan membekas pada kertas

B. Klise atau alat cetak yang akan menghasilkan gambar adalah dari bagian yang menonjol

C. Klise yang digunakan adalah klise datar dengan sistem saling menolak dan menerima antara tinta dan air

D. Sistem proses menggunakan layar dengan kerapatan layar tertentu

Jawaban : B

Prinsip teknik cetak tinggi yakni dengan klise atau alat cetak yang akan menghasilkan gambar adalah dari bagian yang menonjol.

Baca Juga: Resep Menu Diet Sehat Ala dr Zaidul Akbar untuk Buka Puasa dan Sahur, Bisa Turunkan Berat Badan

Itulah dia pemaparan bocoran soal UAS PAS Seni Budaya kelas 9 semester 2 tahun 2022 yang bisa dijadikan refernsi belajar.

Pelajari dan ingat baik-baik ya adik-adik agar ketika ujian bisa menjawab dengan baik dan memperoleh nilai yang baik juga.

Disclaimer: artikel ini hanya sebagai penunjang belajar, kebenaran jawaban tergantung guru yang mengajar.

Semoga bermanfaat dan semangat belajar.***

Editor: Rian Ade Maulana

Tags

Terkini

Terpopuler