Ketahui 5 Kekurangan dan Kelebihan Media Tanam, pada Tanaman Anggrek

- 14 Desember 2020, 21:50 WIB
Ilustrasi kelebihan dan kekurangan media tanam anggrek
Ilustrasi kelebihan dan kekurangan media tanam anggrek /pixabay.com/

Kelebihan media tanam arang kayu adalah kemampuannya mengikat air secara baik.

Kelebihan lainnya adalah tidak gampang lapuk dan tidak gampang ditumbuhi cendawan dan bakteri.

Media bersifat buffer yang berarti kesalahan pemupukan yaitu kelebihan dosis pupuk masih mampu ditolerir.

Baca Juga: Pilihan Pot dan Media Tanam, Menjadikan Caladium Cetar Mempesona

Namun, sebelum menggunakannya, ada baiknya merendam arang kayu dengan larutan pupuk NPK dan larutan fungisida untuk menghindari jamur. 

Pakis

Pakis sangat cocok jadi media tanam anggrek. Kelebihan jenis ini adalah tidak gampang lapuk, energi kuncir air yang baik, dan punya drainase yang baik.

Rendam terlebih dahulu akar pakis dengan larutan pupuk NPK sebelum menggunakannya.

Pakis yang cocok untuk anggrek adalah yang bersifat potongan-potongan yang tidak benar-benar halus.

Baca Juga: 4 Manfaat Pupuk Atonik untuk Tanaman Anggrek, Berikut Penjelasannya

Pakis yang terlalu halus justru memicu kelembaban tinggi yang membuat akar tanaman dapat membusuk. 

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: pertanian.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah