Uni Eropa akan Setujui Dua Vaksin Covid-19, Opimis pada Pfizer dan Moderna

20 November 2020, 06:17 WIB

Uni Eropa akan menyetujui dua vaksin Covid-19, yaitu Pfizer-BioNTech dan Moderna bulan depan. . Hal tersebut diungkapkan Presiden Komisi Uni Eropa, Ursula von der Leyen. Ia juga mengungkapkan, paling cepat vaksin tersebut beredar di minggu kedua bulan Desember. . Sebelumnya, Pfizer yang berkerja sama dengan BioNTech Jerman telah mengklaim keberhasilan mengembangkan vaksin Covid-19 dan efektif hingga 95 persen. Perusahaan bioteknologi AS Moderna mengatakan vaksin eksperimentalnya 95 persen efektif.

Video Lainnya

Terpopuler

Kabar Daerah

x