Kemenkes: Dua Dosis Vaksin Sinovac Mampu Turunkan Risiko Penularan dan Mencegah Kematian Covid-19

29 Juli 2021, 21:45 WIB

Demi menekan penyebaran virus Covid-19 yang semakin mengkhawatirkan, pemerintah terus mengupayakan ketersediaan vaksin Covid-19 bagi seluruh masyarakat. . Mengingat varian baru virus Covid-19 terus bermunculan mulai dari Alpha, Beta, dan Delta yang kasusnya sudah ada di Indonesia, dan hingga saat ini vaksin masih menjadi cara yang ampuh melawannya. . Salah satu jenis vaksin yang banyak digunakan di Indonesia saat ini yakni Sinovac, vaksin ini juga diketahui terbukti ampuh mencegah penularan, rawat inap, hingga kematian akibat Covid-19. Hal ini berdasarkan kajian cepat Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kemenkes, 2 dosis vaksin Sinovac dapat menurunkan risiko penularan Covid-19 hingga 94 persen. . Nurul Khadijah/PRMN Vid. Editor: Gesang/PRMN

Video Lainnya

Terpopuler

Kabar Daerah

x