Gawat, 2021 Andorid Versi Lama Diancam Tidak Bisa Akses Internet

- 13 November 2020, 11:00 WIB
ILUSTRASI Android
ILUSTRASI Android //googlesites/

RINGTIMES BALI - Tahun 2021 Hp Andorid jadul tidak akan bisa mengakses laman website lagi. Para pengguna Android keluaran lama segera mengganti dengan ponsel terbaru.

Android merupakan sistem operasi untuk perangkat mobile yang mencakup sistem operasi, middleware dan aplikasi yang berbasi linux.

Dilansir dari Pikiran-Rakyat.com, Let's Encrypt telah menghimbau kepada seluruh pengguna Android pada tahun 2021, ponsel-ponsel tersebut tidak akan lagi mempercayai sertifikat root.

Baca Juga: Tagar #YouTubeDown Trending, Ribuan Warganet Keluhkan 'Error' Tak Bisa Akses Video

Baca Juga: Waduh, PS5 Ludes Terjual Online, Tenang Catat! Ini Tanggal Resmi di Indonesia

Let's Encrypt merupakan otoritas sertifikasi yang memungkinkan pengguna untuk mengakses internet dengan aman.

Dinyatakan pula bahwa Android Nougat seri 7.1.1 atau dibawahnya tidak dapat mengakses sebagian besar web di browser. Mulai 11 Januari 2021 Let's Encrypt akan menghentikan semua penandatanganan silang sertifikat default.

Kemudian pada tanggal 1 September, seluruh kemitraan penandatanganan silang akan dihentikan total. Tetapi, masih ada solusi agar para pengguna ponsel Android lama tetap mengakses web di browser, yaitu dengan menggunakan Mozila Firefox.

Baca Juga: Harga Emas Hari Ini, 12 November 2020 di Pegadaian, Logam Mulia Antam Rp 1.980.000 Per 2 Gram

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x