Tak Disangka, Weton Ini Punya Watak Dermawan Hingga Keberuntungan Menurut Primbon Jawa

- 14 November 2020, 18:28 WIB
Tak Disangka, Weton Ini Punya Watak Dermawan Hingga Keberuntungan Menurut Primbon Jawa
Tak Disangka, Weton Ini Punya Watak Dermawan Hingga Keberuntungan Menurut Primbon Jawa //Pexels


RINGTIMES BALI -
Setiap orang memiliki weton tersendiri  dan memiliki watak yang berbeda-beda menurut primbon Jawa.

Pasalnya, seseorang yang lahir memiliki weton akan memiliki dampak kehidupan yang beragam.

Ada weton yang mempunyai watak yang dermawan hingga keberuntungan.

Baca Juga: 6 Cara Menarik Energi Kekayaan Menurut Feng Shui dan Primbon, Dipercaya Bisa Kaya Beneran

Seperti Senin Legi dikenal dengan warak  dermawan dan tak pamrih saat menolong orang lain. 

Selain itu menurut primbon Jawa, watak Senin Legi ceria, pandai, dan sering membuat orang bahagia.

Hal ini yang membuat Senin Legi memiliki gambaran watak sebagai Watak lakuning angin atau dalam bahasa Indonesia yang berarti wataknya seperti angin.

Baca Juga: 2 Weton Jawa Ini Dikenal Pendendam Hingga Sering Terlibat Masalah, Cek Dulu Punyamu

Senin Legi juga memiliki beberapa sifat buruk. Di antaranya yaitu mudah tersinggung, gegabah, dan mudah dipengaruhi atau tidak teguh pendirian.

Sifatnya yang mudah bergaul membuat orang yang terlahir dengan Weton Senin Legi cocok dengan pekerjaan yang berhubungan dengan masyarakat atau orang lain.

Beberapa di antaranya seperti PNS, Pedagang, Hubungan Masyarakat, Karyawan dan Pemimpin atau Pengusaha.

Baca Juga: 3 Tanaman Hias Penarik Keberuntungan, Kekayaan, Kesehatan dan Cinta Menurut Feng Shui

Dalam hal jodoh, Senin Legi dipercaya cocok dengan mereka yang memiliki neptu 5 atau 10. Seperti Weton Selasa Pon, Rabu Kliwon, Kamis Pon, Jumat Wage, Minggu Legi.

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x