Informasi Tokoh-tokoh Tari, Pembahasan Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 63

- 30 Januari 2024, 08:50 WIB
Ilustrasi penari merak di Gedung Sate, Kota Bandung, Jawa Barat, Ridwan Kamil menuturkan harapannya.
Ilustrasi penari merak di Gedung Sate, Kota Bandung, Jawa Barat, Ridwan Kamil menuturkan harapannya. /Dok. Disparbud Jabar

2. Carilah informasi mengenai judul-judul karya tari ciptaan Pak Bagong Kussudiarjo.

Alternatif jawaban :

Satria Tangguh, Layang-layang, Kuda-kuda, Yapong, Wirapertiwi, Igel-igelan, Reong, dan Keris.

Baca Juga: Contoh Soal Matematika Operasi Hitung Campuran Pecahan Kelas 6 SD, Lengkap dengan Kunci Jawaban

3. Carilah informasi mengenai tokoh tari dari daerahmu, baik seorang pencipta tari, penari, atau pemimpin sanggar tari.

Alternatif jawaban :

Jawa Timur

 

 

A.M. Munardi, seorang seniman tari dari Surabaya, meninggal dunia pada tanggal 23 Maret 2000. Sepanjang hidupnya, ia dikenal sebagai seorang pengamat tari yang tekun, termasuk dalam melakukan penelitian Wayang Topeng di Malang bersama DR. Sal Murgiyanto. Hasil penelitiannya kemudian diabadikan dalam sebuah buku.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah