Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 143 Kurikulum Merdeka, Pengaruh Kebudayaan Hindu Budha

- 15 Desember 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 143 Kurikulum Merdeka, Pengaruh Kebudayaan Hindu Budha.
Ilustrasi Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 143 Kurikulum Merdeka, Pengaruh Kebudayaan Hindu Budha. /PEXELS/Karolina Grabowska

Identifikasi perintah pada soal berikut ini bersama teman-teman kalian!

1. Bagaimana pengaruh kebudayaan Hindu-Budha pada sistem keagamaan, pemerintahan, sosial, ekonomi, dan seni budaya?

2. Setelah kalian identifikasi, tuliskan dan presentasikan di depan kelas dengan bimbingan guru.

Alternatif jawaban :

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 124 Kurikulum Merdeka, Elemen dan Cara Meningkatkan dalam Diri Kalian

Pengaruh kebudayaan Hindu-Budha, pada sistem keagamaan yakni masuknya agama Hindu-Budha. Pada sistem pemerintahan yakni adanya sistem kerajaan atau monarki, dan berdirinya beberapa kerajaan seperti Kerajaan Kutai dan Kerajaan Majapahit.

Pada bidang sosial yaitu adanya sitem kasta (brahmana, ksatria, waisya, dan sudra), sedangkan dalam bidang ekonomi, terciptanya jalur perdagangan dan semakin berkembangnya perdagangan antar negara.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 127 Kurikulum Merdeka, Upaya Meningkatkan Partisipasi Kerjasama

Pada bidang seni budaya, kebudayaan Hindu-Budha membawa pengaruh bagi kebiasaan dan adat istiadat masyarakat Indonesia, serta memberikan pengaruh pada bangunan-bangunan seperti adanya berbagai macam candi di beberapa daerah.

Disclaimer : Artikel kunci jawaban ini bersifat terbuka, adik-adik kelas 7 SMP MTs dapat mengeksplorasi atau mengembangkan jawaban.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x