PKN Kelas 10 Halaman 157, Tugas Mandiri 5.5 Hak dan Kewajiban Warga Negara dalam Menjaga Integrasi Nasional

- 1 Desember 2022, 13:00 WIB
Pembahasan soal untuk mata pelajaran PKN kelas 10
Pembahasan soal untuk mata pelajaran PKN kelas 10 /Buku paket PKN kelas 10/Buku.kemdikbud.go.id/

b. Ikut berpartisipasi dalam membela negara Indonesia.

Baca Juga: PKN Kelas 10 Halaman 149, Tabel 5.2 Sikap dan Komitmen Persatuan

c. Memiliki rasa nasionalisme dan patriotisme yang tinggi serta keinginan untuk menjaga negara.

d. Selalu mentaati norma-norma atau hukum yang berlaku di Indonesia.

e. Berusaha menyatakan pendapat yang dapat menjadi masukan bagi negara.

f. Berusaha menyaring budaya asing yang masuk dan bisa merusak budaya asli.

2. Faktor Internal

Baca Juga: PKN Kelas 10 Halaman 150 151, Pentingnya Konsep Integrasi Nasional

a. Selalu menghormati dan menghargai antarsuku bangsa yang berbeda.

b. Tidak berperilaku sara.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah