Eksotis, Curug Malela di Bandung Barat, Elok Dipandang Mata

- 22 Februari 2023, 12:54 WIB
Pesona Curug Malela di Kabupaten Bandung Barat.
Pesona Curug Malela di Kabupaten Bandung Barat. /Ringtimes Bali/Ferdiansyah

Baca Juga: Rumah Makan Rancage, Tempat Wisata Kuliner Gununghalu KBB, Konsep Lesehan Bikin Betah Banget

2. Curug Malela terbentuk dari tujuh air terjun besar

Ada enam air terjun yang membawahi Curug Malela, yang secara berurutan adalah Curug Katumiri, Curug Manglid, Curug Ngeubul, Curug Sumpel, Curug Palisir dan Curug Pameungpeuk.

Dan Curug Malela ada di bagian paling atas dari enam air terjun tersebut.

3. Berada di ketinggian

Ketinggian Curug Malela, berada di sekitar 60 meter dengan lebar curug yang mencapai 70 meter.

Curug Malela tersebut memiliki jalur air terjun yang menghasilkan pemandangan indah dan memesona, juga suasana udara yang sejuk masih alami.

Baca Juga: Savana Tianyar Surga Pesona Alam di Bali, Tempat Wisata Hits dan Instagramable

4. Curug Malela dijuluki The Little Niagara

Julukan ini diberikan karena dilihat bentuknya menyerupai air terjun Niagara yang berada di perbatasan Amerika dan Kanada.

Halaman:

Editor: Jero Kadek Wahyu Baratha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah