Yuk, Jalan-Jalan ke Agro Wisata Banyuwangi, Kini Telah di Buka Kembali

- 13 Juni 2020, 14:41 WIB
WARGA mengunjungi Taman Bunga Matahari Bekasi di Kecamatan Sukakarya, Kabupaten Bekasi. Lokasi yang mulanya tempat pembuangan sampah ini disulap oleh warga sekitar menjadi destinasi wisata yang menarik dan terjangkau.* TOMMI ANDRYANDY/PR
WARGA mengunjungi Taman Bunga Matahari Bekasi di Kecamatan Sukakarya, Kabupaten Bekasi. Lokasi yang mulanya tempat pembuangan sampah ini disulap oleh warga sekitar menjadi destinasi wisata yang menarik dan terjangkau.* TOMMI ANDRYANDY/PR /

RINGTIMES BALI - Kebijakan terbaru untuk mengatasi pandemi covid-19 di Indonesia yaitu dengan menerapkan kebijakan new normal.

Langkah ini diambil karena tidak selama masyarakat bisa berdiam diri di rumah sedangkan ekonomi menurun drastis apabila kondisi ini tetap berlangsung.

Pemberlakuan new normal akan diberlakukan setelah mendapat komando dari pusat dengan mengikuti protokol kesehatan yang ketat.

Baca Juga: 4 Zodiak Paling Emosional, Salah Satunya Pisces yang Perfeksionis 

Banyuwangi adalah kabupaten di Indonesia yang melakukan persiapan khusus untuk menyambut era new normal.

Setelah sebelumnya menyiapkan kantor pelayanan publik dan mengadakan musyawarah secara daring bersama pelaku pariwisata, kini Agro Wisata Taman Suruh Banyuwangi sudah siap menyambut era new normal.

Seperti dilansir PORTAL JEMBER dari laman Pemkab Banyuwangi, agro wisata yang berlokasi di Desa Tamansuruh, Kecamatan Glagah ini sudah mempunyai standar pariwisata seperti fasilitas protokol kesehatan hingga skema pembatasan pengunjung.

Baca Juga: New Normal, Pemerintah Kabupaten Bandung Barat (KBB) Memperketat Penerapan Protokol Kesehatan

“Sudah kami simulasikan di destinasi agrotourism seluas 10 hektar ini.

Protokol pencegahan Covid-19 sudah didukung fasilitas yang baik.

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x