Stasiun Kereta yang Menyediakan Layanan Rapid Antigen Terbaru 2022, Harga dan Persyaratan

- 22 April 2022, 12:42 WIB
Berikut daftar stasiun kereta yang melayani rapid antigen terbaru 2022 lengkap dengan harga dan persyaratan yang harus dipenuhi.
Berikut daftar stasiun kereta yang melayani rapid antigen terbaru 2022 lengkap dengan harga dan persyaratan yang harus dipenuhi. /Instagram.com/@kai121_

RINGTIMES BALI - KAI menyediakan layanan rapid antigen di stasiun kereta sebagai salah satu fasilitas untuk membantu penumpang sebelum melakukan perjalanan dengan harga dan syarat yang sudah ditentukan, berikut informasi terbaru 2022.

Mudik lebaran 2022 menggunakan kereta api merupakan salah satu perjalanan yang menggunakan syarat rapid antigen.

Rapid antigen di stasiun kereta tahun 2022 diberlakukan bagi pelaku perjalanan yang sudah menerima vaksin dosis kedua.

Baca Juga: Kunci Jawaban Prakarya Kelas 7 Halaman 123, Tugas 2: Mengidentifikasi Karakteristik Sayuran

Melansir dari instagram kai121_, diinformasikan bahwa layanan rapid test antigen disediakan oleh KAI di 75 stasiun kereta di Jawa dan Sumatera.

Adapun tarif pemeriksaan rapid test antigen di stasiun yaitu Rp 35.000 per-pelanggan.

Layanan ini berlaku 1x24 jam khusus bagi penumpang yang memiliki kode booking aktif kereta api antar kota dan telah lunas terbayar serta terkoneksi dengan aplikasi PeduliLindungi.

Berikut daftar lokasi stasiun kereta api yang melayani rapid test antigen:

Daop 1 Jakarta:
1. Pasar senen
2. Gambir
3. Bekasi
4. Cikampek
5. Karawang
6. Cikarang

Daop 2 Bandung:
1. Bandung
2. Kiaracondong
3. Tasikmalaya
4. Banjar
5. Purwakarta
6. Cimahi
7. Ciamis
8. Garut

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x