2 Syarat Makanan Layak Dimakan Menurut Ajaran Agama Hindu, Jangan Lupakan Banten Saiban

- 23 Januari 2022, 19:10 WIB
Ilustrasi 2 Syarat Makanan Layak Dimakan Menurut Ajaran Agama Hindu, Jangan Lupakan Banten Saiban
Ilustrasi 2 Syarat Makanan Layak Dimakan Menurut Ajaran Agama Hindu, Jangan Lupakan Banten Saiban /PIXABAY

RINGTIMES BALI - Makanan apa saja yang layak dimakan menurut ajaran agama Hindu, simak pembahasannya dalam artikel berikut.

Seperti halnya ada halal dan haram dalam agama Islam, dalam ajaran agama Hindu juga ada syarat makanan layak dimakan.

Dengan memenuhi 2 syarat tersebut, diyakini makanan tersebut akan memberikan dampak dan manfaat yang baik bagi orang yang memakannya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Basa Jawa Kelas 7 Halaman 93-95 Uji Kompetensi 5 Karya Sastra

Hal yang harus dipenuhi diantaranya:

1. Makanan Satwika, yakni makanan yang memiliki sifat Sarwika atau makanan yang diperoleh sesuai dengan Dharma atau jalan kebenaran serta bergizi.

2. Makanan telah dipersembahkan kepada Ida Hyang Widhi Wasa terlebih dahulu. Di bali dikenal dengan Yadnya Sesa atau banten Saiban.

Melakukan Banten Saiban adalah hal yang sangat penting bagi umat Hindu, biasanya dilakukan di pagi hari setelah selesai memasak, sebagai ungkapan rasa syukur atas nikmat yang diberikan oleh Ida Sang Hyang Widhi Wasa.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal Penilaian Harian PAI Kelas 1 SD MI Pelajaran 7, Ayo Belajar Al-Qur’an

Dilansir dari postingan Instagram @nafashindu, ketentuan mengenai makanan yang layak dimakan terdapat dalam Bhagawad Gita Sloka 3.13 yang isinya:

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x