Cara Daftar BLT UMKM Rp2,4 Juta Mudah, Ikuti Kriteria Penerima Ini Agar Banpres Cepat Cair

- 19 November 2020, 11:39 WIB
Suasana Pendaftaran BLT UMKM di Dinas Tenaga Kerja, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Kabupaten Majalengka, Kamis 19 November 2020
Suasana Pendaftaran BLT UMKM di Dinas Tenaga Kerja, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Kabupaten Majalengka, Kamis 19 November 2020 /Pikiran Rakyat/Portal Majalengka/Andra Adyatama

RINGTIMES BALI - Cara daftar BLT UMKM Rp2,4 Juta sangat mudah, tinggal ikuti kriteria penerima ini agar Banpres cepat cair.

Bantuan Presiden Produktif Usaha Mikro (BPUM) tahap 2 masih dibuka dan rencananya akan berakhir di bulan November 2020. Anda pelaku usaha mikro masih bisa mendaftar program ini berikut ini dengan cara yang mudah.

Tahap 1 sudah sebanyak 9 juta pelaku UKM yang mendaftar sementara di tahap 2 pihaknya memberikan kuota untuk 3 juta pelaku usaha mikro.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Sudah Cair Tapi Anda Belum Dapat, Ini Solusinya

Berikut cara daftar BLT UMKM Rp2,4 Juta Tahap 2, Syarat hingga Terima SMS Penerima Banpres.

Untuk bisa mendaftar program bantuan UMKM warga bisa melakukan pendaftaran secara offline dan online.

Offline yaitu dengan mendatangi kantor Dinas Koperasi dan UKM dimana Anda tinggal. Sementara untuk online, sejumlah Dinas Koperasi dan UKM di sejumlah kabupaten/kota menyediakan link daftar online UMKM Rp2,4 juta.

Baca Juga: Login SIMPKB, Ini Cara dan Syarat Daftar Pengajar Praktik Guru Penggerak, Hari Ini Ditutup

Berikut syarat umum Daftar BLT UMKM :

1. Warga Negara Indonesia (WNI)

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x