Kriminolog Sebut Kasus Yodi Prabowo Bunuh Diri yang Aneh, Ini Rentetan Faktanya, Anti Klimaks

- 1 Agustus 2020, 09:15 WIB
Kartu Identitas Metro TV Yodi Prabowo.
Kartu Identitas Metro TV Yodi Prabowo. /Antara

SEJUMLAH barang yang ditemukan di TKP penemuan jenazah Yodi Prabowo.*/DOK. POLDA METRO JAYA
SEJUMLAH barang yang ditemukan di TKP penemuan jenazah Yodi Prabowo.*/DOK. POLDA METRO JAYA

Baca Juga: 'Sakit Hati' Ibu Yodi Tak Terima Anaknya Dibilang Bunuh Diri, 'Masak' Bunuh Diri Banyak Tusukan

Dugaan tersebut terbantahkan, polisi terus melakukan penyelidikan, hingga barang bukti lainnya seperti rambut yang ditemukan di sekitar lokasi kejadian selain rambut yang juga ditemukan di helm korban.

Sembari penyidikan laboratorium forensik berjalan, olah TKP terus dilakukan termasuk mengerahkan anjing pelacak K9 ke lokasi. Penelusuran dengan mengandalkan indra penciuman anjing tersebut membuka informasi baru.

Dari endusan anjing pelacak didapatkan informasi, Almarhum Yodi akrab dengan lokasi kejadian, termasuk sebuah warung yang acap didatangi korban semasa hidupnya.

Baca Juga: Kegelisahan Yodi Sebelum Kematian, Polisi Enggan Mengungkap

Pemeriksaan terhadap saksi juga terus dilakukan dari lima orang menjadi 27 orang hingga di akhir penyelidikan total saksi yang dimintai keterangan mencapai 34 orang.

Di antara para saksi yang diperiksa selain keluarga korban, rekan kerja, warga sekitar lokasi kejadian, juga ada nama kekasih korban berinisial S yang sudah menjalin hubungan selama tujuh tahun.

Sebelum tewas, Yodi dan S telah berkomitmen untuk menikah tahun depan (2021). Bahkan, Suwandi ayah dari Yodi mengatakan putranya sempat membeli laptop bekas dari temannya untuk keperluan pekerjaan tambahan agar bisa menabung buat pernikahannya.

Cerita masalah

Halaman:

Editor: Triwidiyanti Prasetiyo

Sumber: Permenpan RB Galamedianews RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x