Resep Cara Menghilangkan Bau Lumpur pada Ikan Gurame, Simak Begini Tahapannya

- 12 Februari 2023, 20:30 WIB
Ilustrasi ikan gurame.
Ilustrasi ikan gurame. /Pixabay/ivabalk/

RINGTIMES BALI - Menjadi satu permasalahan dan kendala bagi resto-resto atau rumah makan ketika mengolah ikan gurame yang masih bau lumpur.

Sebetulnya cara menghilangkan bau lumpur pada ikan gurame sangatlah mudah, foodies.

Foodies, jangan khawatir dengan permasalah bau lumpur pada ikan gurame yang akan dimasak untuk disajikan dirumah atau pada konsumen pecinta ikan bakar gurame.

Baca Juga: Resep Ikan Nila Sambal Matah Selalu Menjadi Makanan Favorit Keluarga Indonesia

Kali ini Tim Ringtimes Bali akan memberikan tahapan cara menghilangkan bau lumpur pada ikan gurame berdasarkan pengalaman pribadi.

Berikut tahapannya:

1.Langkah pertama yang harus kita lakukan saat membeli ikan gurame yang masih hidup di pasar sebelum dimasak adalah dengan memasukannya ke bak penampungan atau aquarium yang diisi air kran atau sumur yang bersih.

Hal ini bertujuan agar kotoran pada ikan gurame akan keluar dengan sendirinya dan akan menetralisir bau lumpur kolam pada ikannya.

Baca Juga: Viral Green Cafe December Coffee, Favorit Mahasiswa di Gading Serpong

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x