12 Tips Supaya Hubungan Langgeng dan Bahagia, Pasangan Baru Wajib Simak

- 6 Desember 2022, 11:45 WIB
Ilustrasi pasangan dengan hubungan bahagia dan langgeng
Ilustrasi pasangan dengan hubungan bahagia dan langgeng /PIXABAY/Sofia_Shultz_Photography

6. Saling percaya

Kepercayaan memang perlu waktu untuk dibangun, Lakukan hal-hal yang membangun kepercayaan, dapat dengan cara salin membagikan rahasia, mudah berkompromi, membuka keterbukaan, ini akan menjadi kunci hubungan langgeng dan bahagia

Baca Juga: 5 Hal Ini Bisa Rusak karena Kerenggangan dalam Hubungan

7. Memeriksa hubungan Anda dan pasangan

Jadwalkan waktu untuk obrolan berkualitas, seperti setiap dua minggu sekali saling mengungkapkan perasaan masing-masing, membahas kesalahan dan perbaikan yang perlu dilakukan dalam hubungan yang dijalani.

8. Hormati batasan privasi

Privasi antara pasangan sangat dibutuhkan dalam hubungan yang bahagia, jangan mendorong orang lain untuk melakukan hal yang tidak mereka sukai, hal ini juga dapat membangan kepecayaan antar pasangan.

9. Punya konflik sehat

Konflik dan pertengkaran tidak akan dapat dihindari dalam suatu hubungan, alih-alih menghindari lebih baik dibicarakan, bersikaplah terbuka dan hindari permainan saling menyalahkan, berfokuslah pada masa depan bukan masa lalu.

Baca Juga: 5 Hal Ini Bisa Rusak karena Kerenggangan dalam Hubungan

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x