5 Gejala Umum Hipertensi yang Wajib Diwaspadai, Detak Jantung Tak Teratur Salah Satunya

- 27 Desember 2021, 17:25 WIB
ilustrasi Hipertensi. Berikut 5 gejala umum penyakit Hipertensi
ilustrasi Hipertensi. Berikut 5 gejala umum penyakit Hipertensi /PEXELS/Thirdman/

RINGTIMES BALI- Hipertensi adalah suatu kondisi seseorang ketika tekanan darah terlalu tinggi terhadap dinding arteri.

Seseorang dapat didefinisikan tekanan darah tinggi apabila tensinya mencapai 140/190 keatas.

Penyakit ini bisa menyerang siapa saja. Salah satunya penderita obesitas.

Baca Juga: 7 Penyebab Ginjal Rusak Menurut dr Saddam Ismail, Waspadai Hipertensi dan Infeksi Saluran Kemih

Untuk menghindari komplikasi penyakit lainnya, dilansir dari kanal Youtube Diani Familly pada 27 Desember 2021, berikut ciri dan gejala umum dari tekanan darah tinggi yang wajib kamu waspadai.

1. Detak jantung tidak teratur

Tekanan darah yang meningkat akan membuat salah satu otot jantung bekerja lebih keras dari biasanya, sehingga akan menurunkan fungsi otot tersebut.

Pada titik ini jantung tidak akan memompah dara dengan kekuatan yang sama. Akibatnya membuat jantung berdetak tidak teratur.

Baca Juga: 7 Buah yang Ampuh Menurunkan Tekanan Darah Tinggi atau Hipertensi Menurut dr Saddam Ismail

2. Sering merasa lelah dan pusing

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x