10 Cara Mengatasi Jerawat agar Tak Datang Lagi

- 17 Desember 2021, 21:47 WIB
Ilustrasi cara mengatasi jerawat agar tak datang lagi.
Ilustrasi cara mengatasi jerawat agar tak datang lagi. /Pexels/Anna Nekrashevich

RINGTIMES BALI – Seperti yang diketahui jerawat adalah musuh para remaja masa kini, dan bisa jadi momok dalam kehidupan.

Selain membuat tidak percaya diri, jerawat juga menyiksa bagi beberapa orang yang merasakan atau mendapatkannya.

Lantas bagaimana mengatasi jerawat yang selalu muncul setiap saat pada wajah, apakah harus menggunakan skincare?

Baca Juga: 5 Arti Tanda Jerawat pada Wajah, Adanya Gangguan Kesehatan

Dilansir dari laman Healthline, dijelaskan beberapa cara mengatasi jerawat yang tumbuh pada wajah.

Jerawat dapat muncul dimana saja, namun lebih sering muncul di area wajah. Sehingga, berbagai cara dilakukan untuk mengurangi dan menyembuhkannya.

Berikut cara mengatasi jerawat:

Cuci Wajah dengan Benar

Untuk membantu menghilangkan jerawat, yang paling utama adalah mencuci wajah dengan benar dari kotoran, minyak, dan keringat.

Baca Juga: 5 Gejala Asam Lambung Rendah, Muncul Jerawat Hingga Rambut Rontok

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x