4 Cara Cegah Asam Lambung Naik di Pagi Hari

- 29 Juli 2021, 09:42 WIB
cara menghindari asam lambung naik saat pagi hari, salah satunya minum air lemon
cara menghindari asam lambung naik saat pagi hari, salah satunya minum air lemon //Pixabay/stevepb

RINGTIMES BALI - Simak beberapa cara untuk mencegah asam lambung naik saat pagi hari. 

Pagi hari adalah saat awal kita melakukan aktivitas yang biasanya dimulai dengan sarapan.

Sarapan yang sehat di pagi hari membuat kita menjalani aktivitas dengan lebih baik dan bersemangat.

Bagi penderita asam lambung, bisa melakukan hal berikut untuk mencegah asam lambung naik di pagi hari, dikutip dari kanal YouTube Cuay Kalcio pada 29 Juli 2021.

Baca Juga: Cara Memelihara Kesehatan Lambung, Kelola Stres dan Rutin Olahraga

1. Minum teh jahe

Jahe bisa perut dan mengurangi produksi asam lambung.

Teh jahe dapat mengatasi produksi asam lambung berlebih di pagi hari.

manfaatkan penggunaan gula pada teh jahe, sebaiknya ganti dengan madu agar khasiatnya lebih terasa di tubuh.

2. Minum air lemon

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x