7 Tanda Pasangan Selingkuh saat LDR, Sulit Dihubungi hingga Suka Cari Masalah

- 12 Juni 2021, 19:30 WIB
7 tanda pasangan selingkuh saat jalani hubungan LDR
7 tanda pasangan selingkuh saat jalani hubungan LDR /pixabay

RINGTIMES BALI - Hubungan jarak jauh (LDR) memang memiliki resiko tersendiri bagi yang menjalaninya.

Hubungan LDR rentan dengan rasa bosan, masalah komunikasi hingga hadirnya orang ketiga.

Kualitas hubungan dari pasangan yang menjalani LDR sering menjadi alasan salah satu pihak memilih selingkuh.

Jika kamu sedang menjalani LDR dan sering khawatir dengan hubungan. Artikel ini bisa membantumu.

Baca Juga: 8 Sikap yang Menunjukkan Cowok Benar-benar Nyaman Bersama Kamu

Kamu perlu mengenali tanda-tanda pasangan selingkuh saat LDR, dikutip dari kanal YouTube Rumus Cinta pada 12 Juni 2021.

1. Sulit dihubungi

Tanda pertama yang muncul saat pasangan mulai selingkuh adalah sulit dihubungi, padahal komunikasi saat LDR adalah hal yang sangat penting.

2. Tak ada kabar

Saat pasangan mulai tidak ada kabar, maka kamu perlu introspeksi sambil mempertanyakan kelanjutan komitmen hubungan dengan pasangan.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x