5 Makanan Ini Jangan Diblender Karena Akan Merusak Cita Rasa

- 13 November 2020, 12:00 WIB
ILUSTRASI 5 Bahan Makanan yang Tidak Boleh Diblender
ILUSTRASI 5 Bahan Makanan yang Tidak Boleh Diblender //Pixabay/

RINGTIMES BALI - Bukan tanpa alasan, sembarangan menghaluskan bahan makanan bisa merusak alat makan atau bahkan merusak nutrisi di dalam bahan makanan tersebut.

Blender mempermudah pekerjaan. Tetapi perlu diketahui bahwa tidak semua bahan makanan dapat dikelola oleh alat satu ini.

Bukan itu saja, menghindar agar blender tidak mudah rusak.

Berikut kami rangkum beberapa bahan makanan yang sebaiknya tidak diblender, antara lain:

Baca Juga: 7 Weton Jawa Paling Populer, Sakti dan Istimewa, Ayo Cek Punyamu

Baca Juga: Pneumonia Mengancam, Jangan Cium Bayi dan Balita Saat Anda Batuk Pilek

Sayur Hijau

Sering kali untuk mempercepat pekerjaan, semua memilih blender sebagai alat yang tepat untuk menghaluskan sayuran baik sebagai jus maupun campuran makanan.

Ternyata selama ini kebiasaan ini adalah keliru. Sayuran hijau yang kaya akan vitamin akan berubah warna jika dihaluskan dengan menggunakan blender, sehingga kandungan dan juga nutrisinya akan berkurang.

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x