Juru Masak Asal Singapura David Low Berbagi Resep Laksa

- 1 Desember 2020, 12:00 WIB
Ilustrasi Resep laksa ala Singapura
Ilustrasi Resep laksa ala Singapura //Pixabay.com/

RINGTIMES BALI - Laksa adalah makanan berjenis mi yang ditaruh bumbu dengan kebudayaan Peranakan, yang digabung dengan elemen Tionghoa dan Melayu.

Laksa mempunyai beberapa jenis, yang paling dikenal adalah yang berjenis Laksa Penang, bentuk mi-nya bulat putih dan sedikit tebal.

Di Indonesia juga terdapat beberapa jenis laksa seperti Laksa Bogor dan Laksa Betawi.

Baca Juga: Kuliner dengan Varian Terbaru dari Mie Instan dengan Citra Rasa, Salero Padang

Baca Juga: Yuk Buruan Cobain Kuliner Baru Homemade Mie Ayam Rainbow, Sehat dan Fresh

Nama Laksa diambil dari bahasa Sansekerta yang mempunyai arti banyak, menunjukkan bahwa mi Laksa dibuat dengan berbagai bumbu.

Melansir dari ANTARA, chef asal Singapura David Low berbagi resep makanan lezat ini. 

Bahan-bahan:

  • 1/4 cup minyak,
  • 10 buah cabai kering,
  • 5 buah cabai merah segar,
  • 30 gr ebi atau udang kering,
  • 1/2 buah kunyit,
  • 1/2 sendok teh bubuk ketumbar,
  • 5 gr terasi,
  • 3 buah kemiri,
  • satu batang serai,
  • 50 gr bawang merah,
  • 1/2 siung bawang putih,
  • 1 buah jahe
  • 1 buah lengkuas

Baca Juga: Pecinta Kuliner Wajib Coba, 5 Sup Asal Negara Tirai Besi Rusia yang Bikin Nagih

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x