Kenali Gejala Penyebab Tumor pada Lambung dan Cara Pencegahannya

- 30 Oktober 2020, 22:07 WIB
Kanker Lambung Merupakan Penyebab Kematian kedua
Kanker Lambung Merupakan Penyebab Kematian kedua /

 

RINGTIMES BALI – Secara global, kanker lambung lebih dikenal dengan kanker perut. Kanker ini, berawal pada bagian lambung, dan merupakan penyebab kematian urutan ke-2 bagi pria maupun wanita.

Sel kanker ini bisa menyerang lapisan-lapisan di bagian perut, mulai dari lapisan paling dalam (mukosa), lapisan pendukung (submukosa), lapisan otot (muscularis propia) dan lapisan terluar pembungkus perut (subserosa dan serosa).

Jenis kanker ini cenderung berkembang lambat. Bisa memakan waktu bertahun-tahun.

Gaster atau lambung adalah sebuah organ tubuh yang berbentuk huruf J yang terletak dalam sistem pencernaan ynag berfungsi untuk mencerna makanan oleh enzim dan cairan gaster. Dari lambung makanan akan disalurkan ke usus dua belas jari.

Baca Juga: Hati-hati Makan Pepaya, CATAT! Ini 4 Dampak Buruk Memakan Pepaya Berlebihan terhadap Kesehatan

Beberapa penelitian menyatakan bahwa belum ada penyebab yang pasti terjadinya kanker lambung, akan tetapi diprediksi penyebab meningkatknya resiko terjadinya kanker lambung adalah;

  1. Konsumsi makanan yang diasinkan
  2. Jarang mengonsumsi buah-buahan dan juga sayuran
  3. Faktor genetik
  4. Infeksi dari bakteri yaitu Helicobacter pylori yang menetap di lapisan lendir dalam lambung
  5. Radang lambung kronis
  6. Merokok

Baca Juga: BREAKING NEWS!Gempa 7,0 Skala Richter Disusul Tsunami Landa Turki dan Yunani, 45.000 Orang Mengungsi

Kanker lambung memiliki gejala yang bisa dibilang sedikit atau sama sekali tidak ada pada tahap awal, sehingga agak sulit untuk mendeteksi dini.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x