5 Makanan yang Dilarang Dikonsumsi untuk Sarapan, Salah Satunya Sereal

- 26 Februari 2021, 12:15 WIB
Sereal jadi cemilan anak berbahaya untuk tumbuh kembang si kecil.
Sereal jadi cemilan anak berbahaya untuk tumbuh kembang si kecil. /PEXELS/Tiago Pereira

Kandungan tersebut dapat memberikan efek yang luar biasa setelah dikonsumsi, namun setelahnya dapat menurunkan tingkat energi seseorang.

2. Muffin

Makanan yang tidak disarankan untuk sarapan selanjutnya adalah kue muffin. Muffin memiliki kandungan tepung putih dan gula pasir yang kurang bermanfaat bagi kesehatan.

Baca Juga: 8 Makanan Terbaik Penurun Kolesterol Tinggi, Segera Konsumsi Kedelai

Oleh karenanya, tidak disarankan untuk mengonsumsinya sebagai menu sarapan karena tidak baik untuk kesehatan.

3. Yogurt

Mungkin sebagian orang mengonsumsi yogurt buah sebagai menu sarapan mereka. Yogurt buah yang dijual di pasaran mungkin banyak mengandung pemanis buatan yang tidak baik bagi tubuh.

Sebaiknya, mengonsumsi yogurt tawar merupakan pilihan yang baik karena lebih baik untuk menjaga kesehatan tubuh.

Baca Juga: 6 Makanan yang Disukai Jin, Salah Satunya 'Darah Haid' Wanita

4. Jus buah

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x