Bahaya Asam Urat Tinggi Dalam Tubuh Yang Wajib Diketahui

- 20 Februari 2021, 20:05 WIB
Bahaya asam urat tinggi dalam tubuh dapat menyebabkan penyumbatan aliran darah dan penumpukan kristal yang dapat menyebabkan penyakit ginjal
Bahaya asam urat tinggi dalam tubuh dapat menyebabkan penyumbatan aliran darah dan penumpukan kristal yang dapat menyebabkan penyakit ginjal /Pixabay/cnick

Menghambat aktifitas juga merupakan suatu keadaan bahaya untuk penderita asam urat.

Rasa nyeri yang tidak tertahankan di bagian persendian bisa sangat mengganggu melakukan aktivitas sehari-hari.

Bayangkan saja, saat tubuh harus bergerak tapi merasa nyeri yang luar bisa di persendian. Tentunya, untuk bergerak menjadi sangat sulit dan akhirnya aktivitas anda terhambat.

Baca Juga: 3 Sayuran Tinggi Purin Penyebab Asam Urat Kambuh, Hindari Sedini Mungkin

 Asidosis metabolik

Bahaya asam urat tinggi yaitu asidosis metabolik. Asidosis metabolik adalah kondisi di mana ginjal susah mengeluarkan zat asam urat di dalam tubuh.

Sehingga, akhirnya asam urat mengeristal dan menempel di persendian. Kondisi ini akan meningakatkan frekuensi dari pengambilan napas yang nantinya akan mengakibatkan:

-Nafas menjadi tersenggal-senggal
-Lemas
-Pusing
-Hilang kesadaran yang berakibat pada kematian

Baca Juga: Penyebab Asam Urat, Hindari 5 Makanan Tinggi Purin Berikut

Batu ginjal

Halaman:

Editor: Putu Diah Anggaraeni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x