3 Minuman Terburuk Pemicu Penyakit Asam Lambung, Salah Satunya Kopi

- 26 Januari 2021, 21:00 WIB
  Minum kopi saat perut kosong, bisa menimbulkan gangguan kesehatan.
Minum kopi saat perut kosong, bisa menimbulkan gangguan kesehatan. /Pixabay/PublicDomainPictures

RINGTIMES BALI – Dengan pola hidup yang sehat akan membantu dalam mengontrol berbagai macam masalah kesehatan, salah satunya adalah penyakit asam lambung.

Refluks asam disebabkan karena melemahnya otot LES yang menyebabkan asam lambung naik ke kerongkongan.

Biasanya, melemahnya otot tersebut disertai dengan gejala seperti mulas, mual, dan nyeri perut. Oleh karenanya, bagi penderita penyakit asam lambung disarankan untuk menghindari makanan atau minuman yang dapat memicunya.

Baca Juga: 5 Makanan Terburuk Pemicu Stroke, Salah Satunya Minuman Bersoda

Selain makanan, beberapa minuman tertentu dapat menjadi pemicu asam lambung misalnya jus yang terbuat dari buah yang mengandung asam tinggi, minuman berkafein, dan berkarbonisasi.

Dikutip Ringtimes Bali dari laman Healthline, berikut beberapa minuman yang dapat menjadi pemicu penyakit asam lambung diantaranya:

1. Jus jeruk

Seperti yang diketahui bahwa buah jeruk termasuk buah sitrus yang mengandung tingkat keasamaan tinggi sehingga dapat memperburuk refluks asam pada seseorang.

Baca Juga: 5 Minuman Terbaik untuk Sakit Perut dan Gangguan Pencernaan, Cara Buatnya Mudah

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x