Pidato Pertama Joe Biden-Kamala Harris Pasca Menangi Pemilu AS, Salut Tanpa Teks

- 8 November 2020, 09:14 WIB
Pidato Pertama Joe Biden-Kamala Harris Pasca Menangi Pemilu AS, Salut Tanpa Teks
Pidato Pertama Joe Biden-Kamala Harris Pasca Menangi Pemilu AS, Salut Tanpa Teks /tangkap layar YouTube PBS News Hour via Kompas TV/

RINGTIMES BALI - Pasca memenangi Pemilu Amerika Serikat (AS) kandidat Demokrat Joe Biden menyampaikan pidato pertamanya pada rapat umum drive-in di kota asalnya Wilmington, Delawaredi Sabtu 7 November malam.

Di hadapan jutaan warga AS, Biden mengucapkan pidatonya dengan lancar dan tanpa teks. Hal yang tak biasa terjadi bukan?

Untuk diketahui, Biden mengakhiri pemilu yang diperjuangkan paling sengit dalam sejarah AS modern.

Baca Juga: Cek Bansos BST Rp300 ribu sudah Cair, Login dtks.kemensos.go.id, Ini Syarat dan Cara Daftar

Biden diperkirakan menjadi kandidat presiden AS pertama yang menerima 75 juta suara secara nasional, sementara Trump juga mengumpulkan lebih dari 70 juta suara.

Presiden terpilih Joe Biden dalam pidato pertamanya itu berjanji untuk menyatukan negara yang terpecah yang menghadapi tantangan monumental.

Ia juga berusaha untuk melepaskan diri dari politik yang kacau dan memecah belah Presiden Donald Trump, yang belum mengakui pemilihan dan terus mengajukan klaim yang tidak berdasar.

Baca Juga: Pemilu Amerika, Joe Biden Unggul 248 Poin di Suara Elektroral Trump 214 : Dow Ditutup Naik 360 poin

Biden juga berbicara tentang Covid-19 dimana menurutnya harus diselesaikan dan gerakan nasional memakai masker harus digalakan.

Biden tetap berpegang pada pesan sampai akhir: satukan dan pulihkan

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti

Sumber: USA TODAY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x