Mengenal Migingo Pulau Padat Penduduk yang Tidak Masuk dalam Peta

- 22 Februari 2021, 14:00 WIB
Mengenal Migingo pulau padat penduduk yang tidak masuk dalam peta dunia.
Mengenal Migingo pulau padat penduduk yang tidak masuk dalam peta dunia. /Instagram.com/@africarivista

RINGTIMES BALI - Keindahan suatu pulau saat bepergian merupakan hal yang tidak bisa di acuhkan, terlebih lagi jika pulau tersebut memiliki kekayaan alam yang berlimpah.

Seperti halnya di Indonesia, yang memiliki sekiranya 17 ribu lebih pulau. Dikelilingi oleh lautan yang jernih dan indah, membuat suatu pulau memiliki daya tarik tersendiri bagi penikmatnya.

Destinasi pulau yang paling dikenal oleh dunia dengan keindahannya adalah Maladewa, pulau ini selain dijadikan tujuan berlibur, tetapi juga menjadi tujuan wisata bulan madu.

Baca Juga: 5 Negara yang Mengalami Krisis Pria hingga direbutkan Para Wanita

Namun, terdapat pulau yang terpencil namun memiliki populasi penduduk yang sangat besar, yaitu Pulau Migingo.

Dilansir Ringtimesbali.com dari akun Youtube Adnan Buyung, pulau yang memiliki luas 1982 meter persegi ini ditempati oleh sekiranya 500 orang. Padahal, luasnya sendiri hanya sebesar lapangan sepak bola.

Tanah Pulau Migingo dipenuhi oleh bangunan yang tumpang tindih, sehingga hanya terlihat gang kecil untuk orang berjalan, bahkan kendaraan tidak akan bisa masuk ke wilayah tersebut.

Baca Juga: 5 Negara dengan Kekuatan Militer Terkuat di Dunia, Indonesia Berada di Atas Myanmar

Walaupun terlihat kumuh, Pulau Migingo ternyata didalam terdapat Salon kecantikan, Bar, Apotik, Hotel, hingga Rumah Bordil.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x