5 Ide Bisnis di Masa Pandemi yang Bisa Anda Lakukan

- 26 Oktober 2020, 15:30 WIB
ILUSTRASI 5 Ide Bisnis di Masa Pandemi yang Bisa Anda Lakukan.*/
ILUSTRASI 5 Ide Bisnis di Masa Pandemi yang Bisa Anda Lakukan.*/ /Pixabay

RINGTIMES BALI – Sebuah ide bisnis di masa pandemi yang terjadi seperti saat ini, menjadi sangat penting dan dibutuhkan oleh hampir semua orang yang terdampak Covid-19.

Pandemi membuat kondisi perekonomian hampir semua orang mengalami perubahan secara drastis. Perubahan tren dan kebutuhan prioritas customer pun mempengaruhi pilihan ide bisnis yang potensial untuk dilakukan.

Dilansir ringtimesbali.com dari CekAja, berikut adalah 5 ide bisnis di masa pandemi yang bisa anda lakukan.

Baca Juga: Kronologi Franco Morbidelli Jadi Juara Usai Takaaki Nakagami Terjatuh di MotoGP Teruel 2020

1. Jamu herbal

Di musim rentan terhadap penyebaran virus seperti saat ini, masyarakat akan berlomba-lomba untuk mengkonsumsi berbagai macam jenis produk kesehatan untuk menjaga imunitas tubuh. Jamu herbal merupakan salah satu minuman sehat yang dapat anda jadikan sebagai ide bisnis di masa pandemi. 

Tidak semua orang bisa membuat jamu sendiri di rumah, maka dari itu masyarakat akan memilih untuk membelinya saja. Untuk menjaga kualitas jamu, lebih baik anda menjualnya dengan sistem pre-order. 

Baca Juga: Lirik dan Chord Kunci Gitar Ayah - Peterpan, Untuk Ayah Tercinta

2. Berbisnis minuman literan

Pandemi membuat semua orang harus memutar otak agar tetap produktif meskipun hanya di rumah saja. Berbisnis minuman literan, merupakan salah satu ide bisnis di masa pandemi yang sangat cocok untuk dijalankan. 

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x