5 Film Tentang Time Travelling Terbaik

- 5 Agustus 2020, 20:00 WIB
Layaknya film Back to The Future kini Hoverboard bisa menjadi kenyataan. /
Layaknya film Back to The Future kini Hoverboard bisa menjadi kenyataan. / /AX STUDIOS/SWNS/New York Post

Memang rating film ini cukup rendah, yaitu 6.8 dari 10. Meskipun begitu, acting Will Smith akan tetap membuat anda tertawa.

Baca Juga: Kolaborasi Afgan dan Armand Maulana : Project A Siap Ramaikan Konser New Experience

  1. Edge of Tomorrow

Film ini lebih rumit dari yang sebelum - sebelumnya. Kamu hidup, mati, lalu restart.

Dunia dalam perang melawan suatu alien, sedangkan mayor William Cage terjebak dalam loop waktu dan harus membunuh induk dari alien tersebut agar tidak terjebak dalam loop tersebut terus menerus.

7.9 dari 10, rating yang tinggi dan tidak mengherankan karena pemeran utama di film ini adalah Tom Cruise. Pria yang akrab dikenal karena seri mission impossible memang selalu muncul di banyak film action yang memiliki rating tinggi.

Baca Juga: Lowongan Kerja PT. Hanawa Mobilindo Utama, Denpasar Bali

  1. Back to The Future

Film klasik tentang penjelajahan waktu dan masih banyak yang membayangkan jika penjelajahan waktu akan terjadi seperti seperti di film ini.

Yes, Marty McFly baby. Pemeran utama di film ini adalah Marty McFly yang diperankan oleh Michael J Fox, artis hollywood papan atas kala itu, tahun 1985.

Alur cerita di film ini adalah Marty kembali ke masa lalu, dimana agar dia dapat kembali ke masa sekarang, dia harus membuat orang tuanya yang masih muda saling jatuh cinta.

Baca Juga: Viral! Lagu Hoolala, Ternyata di Rekam Sendiri oleh Yura Yunita di Rumahnya

Halaman:

Editor: Ngakan Nyoman Anom Suardana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah