Mimpi Tenggelam, Simbol Berjuang Untuk Bertahan

- 3 Juli 2022, 14:18 WIB
Ilustrasi tenggelam.
Ilustrasi tenggelam. /Pixabay/Tumisu/

RINGTIMES BALI - Mungkin Anda pernah bermimpi tenggelam ?, mimpi tersebut membuat Anda sulit bernafas dan berkeringat. 

Tapi ketika sadar Anda menyadari bahwa itu hanya sebuah mimpi, dan kenyataannya Anda tidak tenggelam. 

Bermimpi tenggelam tentu membuat Anda ketakutan, bahkan Anda dapat mengingatnya terus. Tentu mimpi tersebut menjadi pertanyaan buat Anda. 

Baca Juga: Skenario dan Arti Mimpi Teh, Ada Kaitannya dengan Pertumbuhan Pribadi

Mimpi tenggelam memiliki banyak makna dan artinya, bisa jadi mimpi tersebut menjadi pertanda untuk Anda. 

Ketika Anda bermimpi tenggelam atau melihat orang tenggelam, akan muncul rasa ingin menyelamatkan atau menolong diri sendiri maupun orang lain. 

Hal ini menjadi bahasan utama pada artikel ini. Tugas sebenarnya adalah mencari tahu apa yang perlu diselamatkan dalam kehidupan nyata Anda?. 

Baca Juga: Arti Mimpi Kura-kura, Benarkah Peringatan untuk Berhenti Menunda-nunda

Apa hambatan yang Anda atau orang dekat Anda butuhkan untuk bertahan hidup dalam kehidupan nyata?.

Untuk mengetahui jawabannya, berikut arti mimpi tenggelam yang dilansir dari laman Thepleasantdream. 

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: The Pleasant Dream


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x