12 Tanaman Pembawa Sial Jika Ditanam di Depan Rumah Menurut Keyakinan Masyarakat Kuno

- 21 Januari 2022, 14:44 WIB
Ilustrasi jenis tanaman yang jika ditanam di sekitar rumah diyakini dapat membawa kesialan menurut keyakinanmasyarakat kuno.
Ilustrasi jenis tanaman yang jika ditanam di sekitar rumah diyakini dapat membawa kesialan menurut keyakinanmasyarakat kuno. /veeterzy/Pexels

RINGTIMES BALI – Ada beberapa jenis tanaman yang jika ditanam di sekitar rumah diyakini dapat membawa kesialan bagi pemiliknya menurut keyakinan masyarakat kuno. 

Sebagai catatan, setiap tanaman yang diciptakan Tuhan tidak ada yang membawa sial atau keberuntungan, tapi berbeda dengan keyakinan masyarakat kuno.

Tetapi, cara menanam dan cara menempatkan tanaman tersebut yang dapat berpengaruh terhadap kita, sehingga masyarakat kuno percaya adanya sebuah energi tertentu.

Baca Juga: Mitos Hari Selasa dan Sabtu dalam Primbon Jawa, Jangan Memulai Pekerjaan Baru atau Pergi Jauh

Dilansir dari ESA Production pada 21 Januari 2022, berikut merupakan 12 jenis tanaman yang dianggap membawa sial jika ditanam di sekitar rumah menurut keyakinan masyarakat kuno:

1. Pohon Beringin

Pohon Beringin yang ditanam di depan rumah konon memiliki efek yang kurang bagus karena tanaman beringin bersifat sebagai peneduh dan berukuran besar.

Pohon beringin yang ditanam di depan rumah di bagian utara dan timur laut dapat menghalangi energi positif dari arah matahari.

Baca Juga: Download Lagu I Love You 3000 - Stephanie Poetri MP3 MP4, Mudah dan Gratis

Secara ilmiah, apabila rumah kita menjadi sejuk maka akan menjadi malas bekerja.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x