Negara-negara dengan Tingkat Bunuh Diri Tertinggi, Korea Selatan Bukan yang Tertinggi

- 5 Desember 2021, 14:20 WIB
Ilustrasi bunuh diri dengan minum racun
Ilustrasi bunuh diri dengan minum racun /The Hitavada

Negara selanjutnya adalah mikronesia, negara ini terletak di dekat [papua nugini yang masih masuk ke dalam kepulauan oceania. Tingkat bunuh diri di negara tersebut mencapai 28,2 orang per 100.000 populasinya.

7. Lithuania

Lithuania adalah salah satu negara di zona eropa yang memiliki tingkat bunuh diri yang tinggi. Tercata, tingkat bunuh dirinya mencapai 26,1 orang per 100.000 populasinya.

8. Suriname

Salah satu negara yang dekat dengan Indonesia karena adanya bahasa jawa yang kental di negara tersebut malah memiliki tingkat bunuh diri yang tinggi. Diperkirakan ada 25,4 orang yang melakukan percobaan bunuh diri di setiap 100.000 populasi negara tersebut.

Baca Juga: 5 Hal yang Dilakukan Korea Utara pada Rakyatnya

9. Russia

Sangat mengejutkan memang melihat salah satu negara maju seperti Rusia memiliki tingkat bunuh diri yang tinggi. Menurut data, ada sekitar 25,1 orang yang melakukan bunuh diri di setiap 100.000 orang populasi negara tersebut.

10. Afrika Selatan

Yang terakhir adalah Afrika Selatan, negara yang pernah menjadi tuan rumah piala dunia ini memiliki tingkat bunuh diri yang tergolong tinggi yakni 23,5 orang per 100.000 populasi negeri tersebut.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: World Population Reveiw


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah