Arti Mimpi Tentang Singkong Menurut Primbon Jawa dan Cara Menyikapinya

- 29 November 2021, 13:11 WIB
Ilustrasi singkong
Ilustrasi singkong /PIXABAY/sarangib

Terkadang seseorang memang bisa jenuh dengan keadaan yang sedang dialami pada saat ini. Namun bisa jadi kejenuhan atau kebosanan tersebut merupakan ujian dalam menjalani hidup.

Si pemimpi dalam menyikapi mimpi melihat kebun singkong yakni diharuskan mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa. Agar diberikan segala sesuatu yang baik dan dihindarkan dari hal buruk.

Arti Mimpi Menanam Singkong

Secara umum mimpi menanam singkong dapat diartikan sebagai sebuah harapan. Jika bermimpi menanam singkong, kemudian singkongnya berhasil tumbuh maka ditafsirkan bahwa harapan dan impian si pemimpi akan tercapai.

Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Gerhana Bulan Menurut Mitos, Primbon Jawa, dan Psikologi

Sebaliknya, jika dalam mimpi tersebut singkongnya tidak tumbuh maka ditafsirkan bahwa apa yang telah diusahakan oleh pemimpi akan tertunda keberhasilannya.

Mimpi menanam singkong dengan sekumpulan orang diartikan sebagai pertanda baik yakni yang mengalaminya akan mendapatkan kemudahan dalam menjalani hidup.

Mimpi menanam singkong di tanah yang tandus dapat diartikan yang mengalaminya akan menemui kesulitan. Maka si pemimpi harus terus berusaha, berdoa, dan mendekatkan diri pada Tuhan Yang Maha Esa.

Baca Juga: 6 Arti Mimpi Pindah Rumah Menurut Primbon Jawa, Salah Satunya Dihantui Masa Lalu

Arti Mimpi Panen Singkong

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x