Ramalan Weton Sabtu Wage di 2022, Taraf Hidup Meningkat dan Lebih baik

- 25 November 2021, 15:18 WIB
Ramalan weton Sabtu Wage
Ramalan weton Sabtu Wage /PIXABAY/Nattanan Kanchanaprat

RINGTIMES BALI - Ada peningkatan taraf hidup di 2022 untuk pemilik weton Sabtu Wage. Memang tidak terlalu naik. Tetapi meningkat.

Di tahun 2021 mungkin belum seimbang antara keinginan lahir dan batin. Namun di tahun 2022 harus seimbang antara lahir dan batin.

Dilansir dari laman YouTube dapur jowo pada tanggal 25 November 2021. Weton Sabtu wage mengalami sedikit peningkatan taraf hidup. Simak penjelasannya.

Sudah waktunya kamu memikirkan untuk kebahagian batiniah kamu, tidak hanya bekerja. Mungkin yang belum menikah waktunya menikah, dan yang belum memiliki anak segera memiliki anak.

Baca Juga: Keistimewaan Weton Rabu Menurut Primbon Jawa, Salah Satunya Haus Ilmu Pengetahuan

Harus seimbang antara spiritual dan prakteknya. Oleh sebab itu harus fokus berdoa untuk hal-hal yang memang belum kamu dapatkan.

Kesuksesan itu tergantung dengan keyakinan kamu. Kamu harus berani untuk mengambil resiko, dan banyak introspeksi.

Banyak bersabar untuk segala keinginan, dan harus segera mencapai apa yang kamu inginkan. Tidak boleh terlalu pasrah dan legowo.

Untuk urusan personal memang sudah bagus, namun untuk yang lainnya seperti spiritual belum bisa kamu gapai. Nah di tahun 2022 harus menggapainya.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x