Lirik Lagu ‘Katakan Saja’ dari Khifnu, Kisah Pengalaman Pribadi dengan Sang Kekasih

- 23 November 2021, 12:55 WIB
Ilustrasi lirik lagu 'Katakan Saja' dari Khifnu.
Ilustrasi lirik lagu 'Katakan Saja' dari Khifnu. /pixabay.com/RyanMcGuire

RINGTIMES BALI – Lirik lagu 'Katakan Saja' yang dibawakan oleh Khifnu telah membuat masyarakat kaum muda Indonesia tertarik karena memiliki pengalaman yang sama.

Lagu 'Katakan Saja' yang dibawakan oleh pemuda ini adalah sebuah pengalaman pribadinya bersama kekasihnya.

Lirik lagu 'Katakan Saja' sebenarnya ditulis oleh Khifnu pada Oktober 2019 serta masih merasa minder karena pemuda merasa masih penyanyi cover lagu sehingga belum berani merilis lagunya sendiri.

Baca Juga: Lirik Lagu ‘Duri-Duri’ Ziell Ferdian feat Tri Suaka Trending no 3 di YouTube Musik 2021

Hingga bulan Februari 2020 pemuda yang biasa disapa Khifnu ini berani merilis lagu sendirinya yang berjudul 'Katakan Saja' dimulai proses rekaman lagu ini.

Dilansir dari kanal YouTube Khifnu_nu pada tanggal 21 November 2021, lirik lagu ‘Katakan Saja’ sebagai berikut:

Kau datang padaku dengan pesonamu

Kau datang padaku mencuri hatiku

Sering kaliku kau buat kaku

Tuhan tolonglah kuatkan aku

Baca Juga: Lirik Lagu ‘Pingal’ Oleh Happy Asmara Trending no 2 di YouTube Musik 2021

Hati ini tak sanggup menahan rasa

Izinkanlah aku ada dihidupmu

Katakan saja bila kau inginkan aku

Aku juga ingin tahu perasaanmu

Katakan saja bila memang tak bisa

Aku juga ingin tahu jawabanmu

Saat sendiri terbayang wajahmu

Tuhan tolonglah kuatkan aku

Hati ini tak sanggup menahan rasa

Baca Juga: Lirik Lagu 'Split' by Niki Zefanya dan Terjemahan Indonesia, Trending di Youtube

Izinkanlah aku dihidupmu

Katakan saja bila kau inginkan aku

Aku juga ingin tahu perasaanmu

Katakan saja bila memang tak bisa

Aku juga ingin tahu jawabanmu

Andai kau tahu kuharap jawab darimu

Baca Juga: Lirik Lagu The Spirit Of Papua - Alffy Rev feat Nowela Idol

Agar aku tak meragu tentangmu

Tolong katakan jika rasa tak untukku

Agar aku....

Katakan saja bila memang tak bisa

Aku juga ingin tahu jawabanmu

Katakan saja bila memang tak bisa

Aku juga ingin tahu jawabanmu

Baca Juga: Lirik Lagu 'Wanita' dari Rossa, Persembahan untuk Semua Perempuan

Demikian lirik lagu ‘Katakan Saja’ Khifnu, semoga bermanfaat.***

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x