7 Pamali Menurut Kepercayaan Jawa Kuno

- 15 November 2021, 20:32 WIB
Ilustrasi pamali menurut kepercayaan Jawa kuno.
Ilustrasi pamali menurut kepercayaan Jawa kuno. /PIXABAY/free-photos/

RINGTIMES BALI – Pamali merupakan sebuah kepercayaan Jawa kuno. Kepercayaan ini biasanya datang turun temurun dari nenek moyang.

Di pulau Jawa, pamali sering ditemukan dalam bentuk kepercayaan-kepercayaan kuno yang sangat dipegang teguh oleh masyarakatnya.

Pamali ini jika di artikan berarti pantangan. Pantangan yang dimaksud ini biasanya mengakibatkan hal-hal buruk yang tidak diinginkan.

Baca Juga: 4 Pamali yang Paling Ditakuti Oleh Para Gadis Jawa Menurut Primbon

Dikutip dari laman primbon pada 14 November 2021, berikut beberapa pamali yang sering ditemukan dalam kepercayaan Jawa.

Yang pertama adalah berselimut dengan tikar. Pamali ini memiliki arti jika berselimut dengan tikar, maka jika pergi ke pantai akan digulung oleh ombak

Yang kedua adalah berteriak-teriak mengucapkan kata-kata kotor dalam hutan. Pamali ini memiliki arti jika berteriak dan berkata kasar maka anda akan dirasuki oleh roh halus atau kesurupan.

Baca Juga: 5 Pamali Orang Jawa yang Tidak Boleh Dilanggar dan Paling Ditakuti

Yang ketiga adalah berfoto bersama dalam jumlah ganjil. Pamali ini memiliki arti bahwa orang yang berfoto dengan jumlah ganjil.

maka salah satu orang akan meninggal lebih dahulu. Biasanya yang berada di tengah.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x