5 Tanda Istri Durhaka dalam Islam, Ungkap Alasan Banyak Wanita Huni Neraka

- 17 Mei 2021, 21:04 WIB
5 tanda istri durhaka dalam Islam
5 tanda istri durhaka dalam Islam /Pixabay

RINGTIMES BALI - Dalam pernikahan seorang suami adalah kepala keluarga dan wajib bagi istri untuk selalu menghormati suami.

Rumah tangga yang baik akan terjadi jika suami dan istri bisa menjalankan kewajiban dan menerima haknya dengan baik.

Terkadang perceraian juga terjadi karena suami istri tidak bisa menyatukan perbedaan, salah satunya jika istri durhaka pada suami.

Dikutip Ringtimesbali.com dari video yang diunggah kanal YouTube Kita dan Inilah Dia pada 17 Mei 2021, berikut 5 tanda istri durhaka dalam Islam.

Baca Juga: Ikatan Cinta 17 Mei 2021, Elsa Dalam Bahaya, Bu Candra Sebut Nama Riki di Depan Nino

1. Tidak taat pada suami

Istri yang baik dan sholehah akan senantiasa taat pada suami dalam keadaan susah atau senang, Islam menyebut perbuatan istri yang tidak taat adalah tanda istri pembangkang.

Pembangkang disini berarti istri melawan dan melanggar perintah suami seakan tidak ridho atas kedudukan suami yang diberikan Allah SWT kepadanya.

2. Menuntut kesempurnaan dalam rumah tangga

Kita semua tahu jika kesempurnaan adalah milik Allah, namun masih banyak istri yang justru memiliki tuntutan tinggi pada suaminya.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x