4 Amalan Wanita Haid Agar Pahala Mengalir Deras, Salah Satunya Bersholawat

- 5 Maret 2021, 22:00 WIB
Ilustrasi wanita muslim.
Ilustrasi wanita muslim. /pixabay.com/Pezibear

RINGTIMES BALI – Salah satu keniscayaan bagi wanita ialah mengalami haid. Ketika sedang haid, wanita tidak diperbolehkan untuk melakukan shalat.

Akan tetapi, meskipun dilarang shalat wanita yang sedang haid masih diperbolehkan mengerjakan beberapa amalan-amalan agar tetap diberikan pahala.

Kebanyakan dari wanita shaleha merasa sedih jika hari Ramadhan puasanya akan terputus lantaran tibanya waktu haid.

Baca Juga: 10 Manfaat Jahe Merah untuk Kesehatan, Salah Satunya Redakan Nyeri Haid

Dilansir dari ringtimesbali.com sebagaimana video yang diunggah dalam kanal youtube doa pedia, berikut amalan bagi wanita haid agar pahala tetap mengalir deras.

1. Berdzikir

Amalan yang bisa dilakukan oleh kaum wanita yang sedang haid ialah berdzikir. Meskipun dalam keadaan haid, wanita masih diperbolehkan untuk berdzikir dan tetap menyebut asma Allah SWT.

Berdzikir memiliki banyak jenis-jenisnya. Bagi wanita yang sedang haid dianjurkan mengucapkan kalimat Thayyibah seperti tasbih, takbir, tahlil, dan tahmid. Dzikir juga dianjurkan untuk memohon ampunan kepada Allah SWT dengan beristigfar dan bertaubat.

Baca Juga: 6 Makanan yang Disukai Jin, Salah Satunya 'Darah Haid' Wanita

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x