3 Tanaman Obat Apotek Hidup, Segera Tanam Jahe di Rumah

- 27 Januari 2021, 12:15 WIB
Berikut tanaman obat apotek hidup yang bisa anda tanam di rumah, seperti jahe
Berikut tanaman obat apotek hidup yang bisa anda tanam di rumah, seperti jahe /Pixabay/Brett Hondow


RINGTIMES BALI. -
Ada banyak tanaman obat apotek hidup yang ada di sekitar kita. Salah satunya adalah jahe.

Siapa sangka, tanaman seperti jahe memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Salah satunya adalah Untuk mengatasi sakit kepala. 

Untuk menghindari sakit yang tidak terduga, ada baiknya jika anda menanam tanaman obat yang dikenal sebagai apotek hidup di pekarangan rumah yang digunakan sebagai obat alami untuk menyembuhkan berbagai penyakit.

Baca Juga: 4 Tanaman Hias Penyerap Racun, Janda Bolong Jadi Pilihan

Dilansir Ringtimes Bali dari kanal Youtube Inspiration Channel pada 27 Januari 2021, berikut tanaman obat apotek hidup yang harus ada di rumah.

 

Temulawak

Tanaman obat temulawak adalah tanaman yang rimpangnya sering dipakai sebagai campuran herbal.

Temulawak memiliki banyak manfat bagi kesehatan. DIkatakan jika temulawak bisa mengatasi masalah pencernaan, menyehatkan jantung dan hati, hingga kram pada perut saat fase menstruasi.

Tak hanya itu, temulawak juga membantu peradangan pada sekitar sendi. Selain itu, temulawak juga mengandung antioksidan yang bisa mencegah kanker dan menyembuhkan nyeri saat menstruasi.

Halaman:

Editor: Putu Diah Anggaraeni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x