7 Tips Hubungan Harmonis Meskipun Beda Budaya

- 2 Januari 2021, 14:00 WIB
7 Tips hubungan agar harmonis
7 Tips hubungan agar harmonis /Pixabay/Omar Medina Films

RINGTIMES BALI - Semua manusia pasti menginginkan hubungan yang harmonis walaupun terdapat beberapa perbedaan. 

Jika kita terlalu jatuh cinta kepada seseorang, banyak yang mengatakan cinta sama dengan tahi kucing rasa cokelat.

Artinya, bagaimanapun rupanya dan sebagaimana pun keadaannya, jika seseorang telah dilanda kasmaran tidak akan pernah bisa dipisahkan oleh siapapun.

Baca Juga: Login dtks.kemensos.go.id, Bansos BST Rp300 Cair Senin 4 Januari 2021

Jadi, meskipun kekasih kita memiliki perbedaan, hal ini tidak menjadi hambatan untuk tetap menjalin hubungan cinta yang lebih serius.

Cinta tidak bisa membedakan suku, agama, ras, maupun kasta. Cinta merupakan perasaan hati atau suasana hati yang meliputi kasih sayang terdapat seseorang.

Baca Juga: Manfaat Jeruk Nipis untuk Cegah Penyakit Jantung dan Kanker, Berikut Cara Mengolahnya

Bagi kebanyakan orang, memiliki kekasih yang berbeda kultur budaya sangatlah menyenangkan.

Bagaimana tidak, selain mengetahui latar budaya dan etnik, kita bisa dapat mengetahui budaya-budaya yang ada pada pasangan kita.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: popsugar.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x