Supaya Aglonema Tampil Menawan, Hindari 5 Kesalahan Perawatan Ini

- 4 Desember 2020, 18:50 WIB
Supaya aglonema tampil menawan, hindari 5 kesalahan perawatan ini.
Supaya aglonema tampil menawan, hindari 5 kesalahan perawatan ini. /GARDENER.ID/

RINGTIMES BALI - Tanaman aglonema menjadi populer di musim pandemi covid-19 sekarang ini.

Ada begitu banyak penggemar baru yang berusaha keras merawat tanaman eksotis ini, karena selain cantik, aglonema juga merupakan salah satu tanaman hias yang mahal di pasaran. 

 

Bagi yang baru saja berkenalan dan mendadak jatuh cinta, tentu butuh pengetahuan tambahan sebelum Anda membeli koleksi Aglaonema langka, bernilai tinggi dan mahal harganya.
 
Pada umumnya, ada banyak kesalahan saat merawat Aglonema. Terutama seringkali dilakukan oleh pemula.

Dilansir Ringtimesbali.com dari kanal Youtube Pupuk Lahan, 4 Nopember 2020 berikut ini adalah 5 kesalahan dalam merawat Aglonema.

1. Menyiram setiap hari

Menyiram tanaman adalah sangat baik untuk perumbuhanya. Akan tetapi penyiraman Aglonema setiap hari merupakan kesalahan.

Baca Juga: Cek Fakta, Pemerintah Berikan Bantuan Rp2,4 Juta kepada Peserta BPJS Kesehatan

Aglaonema memang tumbuhan yang membutuhkan air tapi tak bisa kebanyakan, harus seimbang dan terukur.

Sebab, media tanam yang selalu basah membuat tanaman Aglonema jadi berpotensi busuk akarnya dan bisa menjadi layu. 

2. Terkenan paparan sinar matahari langsung

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x