Manfaat Melaksanakan Kewajiban, Pembahasan Tema 8 Kelas 6 Halaman 32

- 25 Februari 2024, 19:45 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 12
Ilustrasi Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 12 /PEXELS/RODNAE Productions

2 . Apakah kewajiban yang kamu tulis merupakan hal yang harus kamu lakukan? Jelaskan jawabanmu!

Jawaban: Iya, karena sebagai pelajar harus menjalankan kewajiban sesuai denga aturan yang berlaku.

Baca Juga: Kewajiban Menjaga Lingkungan Sekitar, Pembahasan Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 Halaman 28

3 . Apakah melaksanakan kewajiban akan memberikan manfaat bagimu? Mengapa?

Jawaban: Iya, Karena dengan melakukan kewajiban akan menjadikan kita bertanggung jawab dan menjaga persatuan serta kesatuan. Selain itu untuk mendapatkan hak sebagai pelajar harus melakukan kewajiban terlebih dahulu.

4 . Apa yang bisa kamu simpulkan dari kegiatan ini? Nilai-nilai apa yang kamu peroleh dari kegiatan tersebut?

Jawaban: Simpulan dari kegiatan ini adalah dengan melaksanakan kewajiban, maka akan memberikan manfaat untuk diriku dan orang-orang disekitarku.

Nilai yang aku peroleh adalah nilai kepedulian, persatuan dan kesatuan, dan tanggung jawab.

Disclaimer:

Kunci jawaban disertai pembahasan ini bersifat terbuka dan bertujuan untuk membantu orang tua dalam membimbing anaknya belajar.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah