Latihan Soal PAS/UAS PJOK Kelas 8 SMP MTs Semester 1 Beserta Kunci Jawaban, Lompat Jauh

- 4 Desember 2023, 22:49 WIB
teknik dasar lompat jauh
teknik dasar lompat jauh /Pexels

RINGTIMES BALI - Berikut ini disajikan contoh soal Penilaian Akhir Semester/Ujian Akhir Semester (PAS/UAS) mata pelajaran PJOK, untuk kelas 8 SMP MTs semester 1, lengkap dengan kunci jawaban.

Kumpulan soal PAS/UAS PJOK lengkap dengan pembahasan ini, bisa dijadikan bahan belajar siswa-siswi kelas kelas 8 SMP MTs, dalam menghadapi ujian akhir semester.

Dilansir dari kanal YouTube Jagat Edukasi dan dipandu langsung oleh Alumni Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi Universitas PGRI Banyuwangi, Doni Irawan, S.Pd, berikut disajikan latihan soal PAS/UAS PJOK bagi siswa-siswi kelas 8 SMP MTs:

1. Gerakan kaki yang benar saat melakukan tangkisan tutup depan dengan kaki pada bela diri pencak silat adalah.....

a.Mengangkat salah satu kaki bersamaan lutut diluruskan

b.Mengangkat salah satu kaki bersamaan lutut diputar

c.Mengangkat salah satu kaki bersamaan lutut ditekuk

d.Mengangkat kedua kaki bersamaan lutut ditekuk

Jawaban: c

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x