Kumpulan Soal PAS/UAS IPS Kelas 8 SMP MTs Semester 1 Beserta Kunci Jawaban, Pergerakan Nasional

- 24 November 2023, 23:50 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban
Ilustrasi Kunci Jawaban /Pexels/Andisal Nz

Faktor eksternal yang memberi dorongan terhadap lahirnya pergerakan nasional di Indonesia adalah Kemenangan Jepang atas Rusia.

2. Yang tidak termasuk pendiri Organisasi Indische Partij (IP) adalah.....

a.Suwardi Suryaningrat

b.Ir. Soekarno

c.E.F.E Douwes Dekker

d.dr. Cipto Mangunkusumo

Jawaban: b

Tokoh yang tidak termasuk pendiri Organisasi Indische Partij (IP) adalah Ir. Soekarno.

3. Peranan pers dalam usaha memperjuangkan kemerdekaan bangsa adalah....

a.Memberikan bantuan dana untuk setiap perjuangan

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah