Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 84: Informasi Penting Setiap Paragraf

- 10 Oktober 2023, 07:54 WIB
Ilustrasi lampu lalu lintas.
Ilustrasi lampu lalu lintas. /Pixabay/Siobhan Dolezal /

RINGTIMES BALI – Simak pembahasan kunci jawaban Tema 3 kelas 6 halaman 84 yang akan disajikan dalam artikel ini.

Pembahasan kunci jawaban dalam artikel ini ditujukkan kepada adik-adik kelas 6 untuk lebih memahami materi terkait Tema 3 halaman 84.

Kunci jawaban tema 2 kelas 3 halaman 84 beserta soalnya berikut berdasarkan buku paket dari Kemdikbud dan pembahasan oleh Diana Zulfani lulusan PGSD - Universitas Terbuka.

Baca kembali teks tersebut dengan teliti, tuliskan informasi penting dalam setiap paragraf pada digram berikut!

Jawaban:

Paragraf 1: Topik Masalah

Garret Augustus Morgan adalah penemu lampu lalu lintas pada tahun 1923, yang saat ini digunakan oleh banyak orang di berbagai negara di dunia.

Paragraf 2: Deret Penjelas

Lampu lalu lintas temuan Morgan mengunakan rangkaian paralel. Prinsip kerja sebuah lampu lalu lintas adalah terdapatnya tiga buah lampu yang saling terhubung secara paralel.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x