Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 78, Apa yang Dimaksud Perjanjian Linggarjati

- 7 September 2023, 14:24 WIB
Berikut ini adalah kunci jawaban dari buku paket tematik 2 kelas 6 SD/MI halaman 78 mengenai perjanjian LinggarJati.
Berikut ini adalah kunci jawaban dari buku paket tematik 2 kelas 6 SD/MI halaman 78 mengenai perjanjian LinggarJati. /Tangkapan layar buku paket tema 2 kelas 6 SD/Kemendikbud/

RINGTIMES BALI – Simak pembahasan kunci jawaban Tema 2 kelas 6 halaman 78 yang akan disajikan dalam artikel ini.

Pembahasan kunci jawaban dalam artikel ini ditujukkan kepada adik-adik kelas 6 untuk lebih memahami materi terkait Tema 2 halaman 78.

Pembahasan kunci jawaban Tema 2 kelas 6 berikut ini untuk bahan belajar mengenai Perjanjian Linggajati halaman 78.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 73, Cara Hewan Melindungi Diri

Jawalab Peta Pikiran:

1. Apa arti atau maksud dari Perjanjian Linggarjati?

Jawaban: Perjanjian Linggarjati adalah perundingan antara Indonesia dan Belanda di Linggarjati, Jawa Barat yang menghasilkan persetujuan mengenai status kemerdekaan Indonesia.

2. Mengapa Perjanjian Linggarjati dilaksanakan atau terjadi?

Jawaban: Untuk memutuskan tentang hasilkan persetujuan mengenai status kemerdekaan Indonesia.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x