Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 33, Mari Uji Kemampuan Kalian Part II

- 30 Agustus 2023, 22:40 WIB
Kunci jawaban untuk mata pelajaran IPA kelas 7 halaman 33 Kurikulum Merdeka
Kunci jawaban untuk mata pelajaran IPA kelas 7 halaman 33 Kurikulum Merdeka /Buku paket IPA kelas 7/Buku.kemdikbud.go.id/

RINGTIMES BALI – Artikel ini berisi pembahasan kunci jawaban Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 7 SMP halaman 33 Mari Uji Kemampuan Part II.

Soal dan kunci jawaban ini berdasarkan buku paket IPA Kelas 7 halaman 33 Kurikulum Merdeka oleh Kemdikbud serta pembahasan yang dipandu oleh Sevie Safitri Rosalina lulusan Pendidikan Biologi - IAIN Jember.

Pembahasan kunci jawaban IPA halaman 33 berikut ini ditunjukkan pada kelas 7 SMP Kurikulum Merdeka.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 33, Mari Uji Kemampuan Kalian Part I

3. Lihatlah sekeliling kelas kalian dan buatkan dua pengamatan kualitatif dan dua pengamatan kuantitatif.

Jawaban:  dua pengamatan kualitatif yaitu semua pelajar menggunakan seragam putih biru atau Lena sedang memperhatikan penjelasan guru.

Untuk contoh kuantitatif adalah ada 12 anak laki-laki di kelas ini atau 8 orang siswa sedang mengerjakan tugas dan 4 orang siswa sedang melakukan percobaan.

4. Sebutkan nama alat ukur di bawah ini lalu nyatakan hasil pengukuran dilengkapi satuannya.

Jawaban: gambar a adalah termometer dengan hasil pengukuran 220C.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x