Soal PAS/UAS TIK Kelas 11 SMA MA Semester 1 Beserta Kunci Jawaban, Loss Leader

- 12 Agustus 2023, 17:13 WIB
Ilustrasi Soal TIK
Ilustrasi Soal TIK /PIXABAY/12019

RINGTIMES BALI- Berikut ini disajikan contoh soal Penilaian Akhir Semester/Ujian Akhir Semester (PAS/UAS) mata pelajaran TIK, untuk kelas 11 SMA MA semester 1, lengkap dengan kunci jawaban.

Kumpulan soal PAS/UAS TIK lengkap dengan pembahasan ini, bisa dijadikan bahan belajar siswa-siswi kelas 11 SMA MA, dalam menghadapi ujian akhir semester.

Dilansir dari kanal YouTube Jagat Edukasi dan dipandu langsung oleh Eunika Matheos, S.Kom, lulusan Pendidikan Komputer, Universitas Parna Raya Manado, berikut disajikan latihan soal PAS/UAS TIK bagi siswa-siswi kelas 11 SMA MA:

1. Pemanfaatan database memberi peluang kepada kita untuk dapat menyimpan data atau melakukan perubahan (manipulasi) dan menampilkan kembali data tersebut dengan cepat dan mudah, dibandingkan menyimpan data secara natural. Hal ini termasuk pemanfaatan basis data jika ditinjau dari segi.....

a.Terpeliharanya keselarasan data (consistent)

b.Dapat diterapkan standarisasi (standardization)

c.Data dapat dipakai secara bersama (shared)

d.Efisien ruang penyimpanan (space)

e.Kecepatan dan kemudahan (speed)

Jawaban: e

Hal tersebut termasuk pemanfaatan basis data jika ditinjau dari segi kecepatan dan kemudahan (speed).

2. Suatu produk open source gratis digunakan untuk menggantikan perangkat lunak komersial. Merupakan salah satu model bisnis yang dilakukan dengan open source yaitu.....

a.Services enable

b.Accessorizing

c.Copyright

d.Service disable

e.Loss leader

Jawaban: e

Suatu produk open source gratis digunakan untuk menggantikan perangkat lunak komersial. Merupakan salah satu model bisnis yang dilakukan dengan open source yaitu loss leader.

3. Kejahatan yang dilakukan dengan tujuan memalsukan data pada dokumen-dokumen penting yang ada di internet disebut....

a.Hijacking

b.Unauthorized access

c.Derived works

d.Penyebaran virus

e.Data forgery

Jawaban: e

Kejahatan yang dilakukan dengan tujuan memalsukan data pada dokumen-dokumen penting yang ada di internet disebut data forgery.

Demikian latihan atau contoh soal pilihan ganda PAS/UAS mata pelajaran TIK untuk kelas 11 SMA MA, semoga kumpulan latihan soal ini bisa bermanfaat dan sebagai bahan tambahan pembelajaran.

Disclaimer:

Kunci jawaban disertai pembahasan ini bersifat terbuka dan tujuannya untuk membantu siswa-siswi belajar. Kunci jawaban dan pembahasan ini perlu pengembangan dan eksplorasi lebih lanjut, maka dari itu segala penilaian dan kebenarannya tergantung pada Bapak/Ibu Guru.***

Baca Juga: Latihan Soal PAS/UAS TIK Kelas 11 SMA MA Semester 1, Hak Kekayaan Intelektual

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah